26 Juli 2022

Cara Buat dan Unduh Kartu ASN Virtual

Kartu ASN Virtual adalah Format baru dari kartu sebelumnya, dengan penyegaran pada bagian foto dan dilengkapi dengan QR code sebagai validasi data ASN. Kartu identitas elektronik bagi ASN untuk memudahkan berbagai pelayanan ASN.

Cara log in pengguna membuat kartu ASN Virtual :

  1. Kunjungi situs https://mysapk.bkn.go.id/
  2. Tuliskan NIP dan password MySAPK
  3. Klik tombol Log in
Cara Membuat Kartu ASN Virtual
  1. Setalah log in, pilih menu "layanan lainnya"
  2. Lalu pilih submenu "Kartu ASN Virtual"
  3. Pengguna dapat memilih update foto pada bagian atas sub menu
  4. Klik ubah foto dan "pilih Foto" untuk menguploud foto yang nantinya akan ditampilan pada kartu ASN virtual. Ikuti aturan format dan ukuran file foto yang akan diuploud
  5. Klik gunakan foto untuk menyelesaikan pembuatan kartu ASN Virtual. Pengguna dapat memilih mode tampilannya dengan mode potrait atau landscape
Cara unduh dan cetak kartu ASN Virtual
ASN dapat mengunduh dan mencetak kartu ASN Virtual pada menu "Kartu ASN Virtuial" 
Silakan Klik "Downloud" untuk mengunduh halaman depan dan halaman belakan kartu ASN Virtual dan klik "Print" untuk mencetak kartu ASN Virtual.






0 komentar:

Posting Komentar